Sabtu, 12 Juli 2008

Profil Kebun Benih Hortikultura Pendem

1. Riwayat Kebun;
Dibuka th 1952 pd lahan bekas perkebunan serat nanas.Pada th 1954 lahan telah jadi dan dimulai ditanami tanaman buah buahan dan tanaman perkebunan.
Tahun 1970 mulai diganti dg pengembangan tanaman jeruk berbagai varietas,sehingga pd tahun itu Kebun Pendem merupakan kebun koleksi tanaman jeruk.
Tahun 1981 tanaman jeruk mulai terserang CVPD sampai punah pada tahun 1987.
Setelah itu mulai ditanami lagi dg tanaman Durian dan Rambutan.

2.Sumber Daya Manusia;
Kebun Benih Hortikultura RANUKITRI Pendem dikelola oleh 10 orang,6 orang PNS dan
4 orang harian tetap.

3. Sarana dan Prasarana;
a. Sumber air dari sumur dg debit 0,6 liter/detik.
b. Bangunan kantor dan rumah pimpinan kebun.
c. Rumah tempat pupuk kandang/organik.
d. Naungan paranet seluas 250 meter kubik.
e. Bak penampungan air.
f. Tempat Agrowisata.